Bocah 9 Tahun Berpenghasilan 17 Milyar Per Tahun

Bocah 9 Tahun Berpenghasilan 17 Milyar Per Tahun.Pernahkah Anda membayangkan mendapatkan penghasilan 17 Milyar per tahun. Nah bocah yang berusia 9 tahun ini sudah mendapatkan penghasilan 17 milyar per tahun hanya dari membuat video dan mengunggahnya ke Youtube.
Bocah 9 Tahun Berpenghasilan 17 Milyar Per Tahun

Kira-kira video seperti apakah yang di uploadnya sampa-sampai dia bisa mendapatkan gaji yang sangat fantastis tersebut yang mungkin tidak pernah dia bayangkan sebelumnya hanya dari sekedar membuat video bisa sekaya itu sekarang. Yuk kita cari tahu video seperti apa yang dia upload ke youtube.
Nama bocah ini Evan, dia dan ayahnya yang bernama Jared, memiliki pekerjaan sebagai pengulas mainan. Lewat Youtube keduanya menampilkan berbagai review tentang mainan dalam akunnya yang bernama channelEvanTubeHD sejak tahun 2011 sialam. Emapt tahun sudah berjalan dan ternyata banyak dari netizen menyukai video review mainan dari bocah ini ole para pengunjng Youtube. Hal ini bisa di lihat dari jumlah Pelanggannya yang totalnya sudah mencapai 1,4 juta orang dengan total pengunnjung mancapai 1,2 milyar . Angka yang sungguh fantasts.
Jared sang ayah , mengatakan awalnya membuat video review mainan ini tujuannya bukan untuk mendapatkan uang melainkan hanya untuk bersenang-senang dan mendekatkan diri dengan sang buah hatinya. Namun tak disangka-sangka, jumlah viewers-nya kian hari kian bertambah.
"ketika awal kami membuat channel ini, kami sama sekali tidak memiliki tujuan untuk menghasilkan uang dari video kami. kami bahkan tahu bahwa ada kemungkinan tersebut," ujar sang Ayah, yang mengaku bahwa kesuksesan channel pengulas video mainan ini tak lepas dari peran serta anak lelakinya, Evan."Saya rasa, faktor penyebab terbesar saya adalah Evan dapat sukses karena kemampuan Evan untuk terhubung dengan para netizen, Evan melihat netizen sebagai teman dan sosok yang berhubungan langsung denagnnya, " terang sang Ayah lebih lanjut.
Jared dan Evan berbagi tugas untuk menyukseskan channel-nya ini. Jared bertugsa sebagai perekam,mengedit,dan mengunggah video, sementara Evan bertugas menjadi video host sambil mengulas mainannya. Adik Even, Jillan yang berusia 6 tahun dan sang ibu Alisa, juga terkadang muncul di dalam video review mainannya tersebut.

Keluarga ini hanya berfokus pada pekerjaan impiannya itu saat ini dan mengaku bahwa uangnya yang di dapat sebahagiannya di sisihkan untuk biaya pendidikan kedua anaknya kelak hingga dapat mengenyam pendidikan di bangku Universitas."Seperti kebanyakan orang, saya sering berpikir mengenal pekerjaan impian. Namun, saya tak pernah bermimpi dapat melakukan pekerjaan impian dengan membuat video kreatif sambil bersenang-senang dengan keluarga. Jelas ini adalah pekerjaan impian yang paling saya idamkan," ujar sang ayah, Jared.
Previous
Next Post »